Social sciences

Informasi Detail

Call Number : 312 Kur h
Judul : Hubungan Antara Dukungan Sosial Guru Dengan Efikasi Diri Pelajaran Matematika
Judul Asli :
Judul Seri :

Pengarang : KURNIAWAN\07320004 NURMAN
PEMBIMBING:
Subyek :

Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara dukungan social guru dengan efikasi diri pelajaran matematika. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalahada hubungan positif yang signifikan antara dukungan social guru dengan efikasi diri pelajaran matematika. Subjek dalam penelitian dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS SMA Negeri 1 Depok sebanyak 37 siswa. Teknik pengambilan data dengan purposive sampling. Hasil uji asumsi menemukan bahwa variabel dukungan social dan efikasi diri terdistribusi normal. Metode analisis data yang digunakan adalah menggunakan SPSS 16.0 for Windows untuk mengujikorelasi antara dukungan sosial dengan efikasi diri. Korelasi produk moment menunjukkan korelasi sebesar R = 0,167 dengan nilai signifikansi p = 0,27 yang berarti nilai p lebih besar dari 0,05 (p]0,01). Dengan demikian, hipotesis pada penelitian ini ditolak. Hal ini menunjukkan tidak ada hubungan positif antara kedua variable sehingga tidak ada hubungan antara dukungan sosial guru dengan efikasi diri pelajaran matematika pada siswa kelas XI IPS SMA Negeri 1 Depok. Kata kunci : Dukungan Sosial Guru, EFikasi Diri Pelajaran Matamatika

Lokasi : Perpustakaan Pusat UII
Jenis : Skripsi
DDC : 312

Penerbit : UII
Tahun Terbit : 2012

ISBN / ISSN : /
Jumlah Eksemplar : 0
Jumlah Tersedia : 0
Jumlah Ditempat : 0

Informasi Digital
Abstrak : abstract.pdf
Cover : cover.pdf
Daftar isi : daftar isi.pdf
Preliminary : preliminari.pdf

Perpustakaan Universitas Islam Indonesia, Jl Kaliurang KM 14,4 Besi Sleman Yogyakarta 55584 - Indonesia
Telp: +62 274 898444 fax:898459
Copyright @Maret 2011 Digital Library Universitas Islam Indonesia